by PD IPM Banjarnegara | 24 Jun 2024 | Berita
MERTASARI – Sabtu, 22 Juni 2024 atau bertepatan pada 15 Dzulhijjah 1445 H, Pimpinan Cabang Ikatan Pelajar Muhammadiyah (PC IPM) Merden periode 2024/2026 melaksanakan pengukuhan di Balai Muslimin, Mertasari. Momentum sakral itu menjadi langkah awal PC IPM Merden...
by PCM Merden | 4 Jun 2024 | Berita
Merden – Ketua Pimpinan Cabang Muhammadiyah (PCM) Merden, Darsum, memberikan amanat penuh inspirasi pada acara pembukaan Taruna Melati 2 yang berlangsung di Pondok Pesantren Daarul Falaah, Merden, Senin (3/6). Acara ini dihadiri oleh ratusan santri dan para...